TEROPONGNEWS.COM, BINTUNI – Gaung kemenangan kandidat Bupati – Wakil Bupati Teluk Bintuni Nomor urut 2, Petrus Kasihiw MT – Matret Kokop (Piet-Matret) mulai menggema dimana-mana, beberapa saat setelah proses penghitunhan surat suara selesai dilakukan.
Kandidat Piet – Matret mendulang banyak suara di banyak tempat, bahkan menyapu bersih perolehan suara di sejumlah TPS. Seperti di TPS Anejero Distrik Merdey, kandidat nomor 1, Ali Ibrahim Bauw – Yohanis Manibuy (AYO), hanya mendapatkan 1 suara. Sedangkan PMK2 mendapat 114 suara.
Sementara di TPS Refideso Distrik Kuri, nasib kandidat AYO sangat tragis, karena tidak mendapatkan suara sama sekali alias nol. Sebanyak 115 surat suara, semuanya milik PMK2.
Selengkapnya, berikut data perolehan suara sementara Pilkada Bintuni tingkat distrik yang dihimpun dari berbagai sumber;
Distrik Merdey
- TPS Merdey
AYO: 52 Suara
PMK2: 113 Suara - TPS Mogroms
AYO : 57 Suara
PMK2 : 58 Suara - TPS Meryeb
AYO: 5 Suara
PMK2 : 82 Suara - TPS Meikesefeb
AYO : 76 Suara
PMK2 : 8 Suara - TPS Meyom
AYO : 59 Suara
PMK2 : 52 Suara - TPS Meyejga
AYO : 8
PMK2 : 60 - TPS Menggerba
AYO : 47 Suara
PMK2 : 22 Suara - TPS Anajero
AYO : 1
PMK2 :114 - TPS Morombuy
AYO : 61 suara
PMK2 : 120 suara
Distrik Kuri
- TPS Naramasa
AYO : 53
PMK2 : 77 - TPS Refideso
AYO : 0
PMK2 :115 - TPS Wagura
AYO : 23
PMK2 : 107 - TPS Sarbe
AYO : 69
PMK2 : 100 - TPS Awegro
AYO : 03
PMK2 : 97 - TPS Obo
AYO :
PMK2 :
Distrik Biscoop
- TPS Jahabra
AYO : 32
PMK2: 62 - TPS Meyorga
AYO :17
PMK2: 70 - TPS Laudoho
AYO:15
PMK2: 46 - TPS Menyembru
AYO :55
PMK2:36 - TPS Mendesba
AYO: 3
PMK2: 55 - TPS Mowitka
AYO : 25
PMK2: 22 - TPS Eniba
AYO: 30
PMk2: 15 - TPS Ibori
AYO :
PMK2 :